Satgas Covid-19 Ikahi Cabang Amlapura Memberikan Bantuan Bagi Anggota Yang Menjalankan Isolasi Mandiri

  • Selasa, 17 Agustus 2021
  • Admin
  • Dilihat 664 kali

SATGAS COVID-19 IKAHI CABANG AMLAPURA MEMBERIKAN BANTUAN BAGI ANGGOTA YANG MENJALANKAN ISOLASI MANDIRI

Satgas Covid-19 IKAHI Cabang Amlapura memberikan bantuan bagi anggotanya yang menjalankan isolasi mandiri pada senin 16 Agustus lalu. Bantuan berupa kebutuhan pokok tersebut sebagai wujud kepedulian sekaligus support moril agar anggota yang menjalani isolasi mandiri tetap semangat dan sehat dan pulih kembali.

     Penyerahan bantuan dilakukan oleh beberapa anggota IKAHI Cabang Amlapura yang didampingi oleh Pembina yaitu Ketua Pengadilan Negeri Amlapura Bapak I Wayan Suarta SH.,MH. dan Ketua Pengadilan Agama Karangasem Bapak Ach. Zakiyuddin SH.,MH.

Lihat Berita Lainnya